XRD (X-ray Diffraction)

Arex L adalah X-Ray Diffractometer canggih yang dilengkapi dengan fitur teknis yang memberikan akurasi, presisi, aman, dan mudah digunakan, terutama di disain untuk menganalisa Retained Austenite. Arex D telah dirancang agar sesuai dengan ASTM E 975-03 “Standard Practice for X-Ray Determination of Retained Austenite in Steel with Near Random Crystallographic Orientation”. ASTM E 975-03 mengharuskan untuk menentukan konsentrasi dari Retained Austenite menggunakan XRD: 4 (empat) diffraction peaks didapatkan oleh X-Ray Diffractometer, 2 (dua) untuk fase ferrite/martensite dan 2 (dua) untuk fase austenite. Perbandingan intensitas dari 4 (empat) peaks menghasilkan nilai persentase dari Retained Austenite pada sample. Intensitas rasio dari Austenite (200), (220), dan (311), dan ferrite (200) dan (211) diffraction peaks dihitung untuk memverifikasi kesesuaian dengan persyaratan Near Random Crystallographic Orientation”.

Arex D power adalah 50 Watt low power X-Ray Tube tanpa memerlukan sistem cooling.